Selasa, 16 September 2008

Belom Cukupkah Semua ini....?

Aku meyakini ini adalah takdirku..
Dan takdirku telah tertulis puluhan ribu tahun sebelum dunia bahkan diriku diciptakan.
Aku akan berusaha untuk menjalanninya dengan tegar, Aku akan bertahan dalam ujian2 ini..
Demi Engkau Ya Allah, berikan aku kelapangan hati untuk menerima setiap ujian dan takdirmu..
Demi Engkay Ya Rabb, tunjukkan jalan yang terang dan lurus
Agar hamba selalu dalam Jalanmu..

Tidak ada komentar: